Jumat, 01 November 2013



Pembuatan knowladge management system (KMS) pada suatu intitusi bukan sekedar mengotomatisasi sebagian proses yang secara rutin dilakukan,melaikan menciptakan suatu aliran informasi yang baru secara sistematis dan integrasi disusun menjadi sebuah sistem yang terpadu dan memudahkan penggunaannya.
Analisa kebutuhan yang diperlukan dalam pembuatan sistem mengacu pemodelan sistem yang berbasis pbject oriented menggunakan unfield modeling language (UML) dan untuk pengembangan database yang berbasis web menggunakan bahasa joomla ,serta untuk pengembangan database menggunakan SQL.
          Hasil dari bahasan yang diperoleh adalah tersedianya knowladge Manangement system berbasis web. Kesimpulan dengan adanya sistem informasi ini memudahkan komunikasi diantara guru-guru yang tergabung dalam Forum MGMF Biologi Kota Cilegon di dalam dan luar forum.

Jumat, 25 Oktober 2013

Jenis dan Sistem Komputer

    1.      Jenis Komputer

   A.    Jenis Komputer Berdasarkan data yang diolah
-     Analog Komputer : yaitu Komputer yang mengolah data secara kualitatif
-      Digital Komputer : yaitu komputer yang mengolah data secara kuantitatif
-  Hybrid Komputer : Komputer yang diperuntukkan untuk pengolahan data yang sifatnya baik kuantitatif maupun kualitatif.
   B.     Berdasarkan ukurannya
-      Mainframe :
-       Minicomputer
-       Microcomputer
   C.     Berdasarkan Penggunanya
-      Special Purpose Computer
-      General Purpose Computer
 
    2.      Sistem Komputer
Adalah Jaringan dari elemen-elemen yg saling berhubungan, membentuk satu kesatuan untuk melaksanakan suatu tujuan pokok.
A.  Hadware : Peralatan dari sistem komputer yang secara fisik terlihat dan terjamah.
B.  Software : Program yang berisi perintah untuk melakukan pengolahan data
C.  Brainware : Manusia yang terlibat dalam mengoperasikan serta mengatur sistem komputer
a.      Pengenalan Hadware
1.      Alat Input :
-     Alat input langsung : Point of Sale, Teleprinter terminal, Touch Screen, Light Pen
-     Alat input tidak langsung : Punch Card, Pita Magnetic, Disk Magnetic
2.      Alat Proses
-  ALU (Arithmetic Logic Unit) : Berfungsi melakukan perhitungan aritmatika yang terjadi sesuai instruksi program, Melakukan pengambilan keputusan dari operasi logika sesuai dengan instruksi program.
-   Central Processing Unit : Berfungsi mengatur dan mengendalikan I/O, mengambil intruksi dari main memory, Mengirim instruksi ke ALU bila ada perhitungan arithmatika/perbandingan logika serta mengawasi kerja ALU
3.      Alat Penyimpanan
-    Alat Penyimpanan : Terdiri dari Main memory, Register, dan Exsternal Memory


 
 
4.      Alat Output
 
-     Contoh alat output : Laser Printer, Tape drive, Printer, Plotter, Optical drive
-     Macam-macam yang dikeluarkan : Tulisan, image, suara, dan lain-lain
5.      Alat Komunikasi
b.      Pengenalan Software
1.      Bahasa Pemograman
-      Bahasa Mesin : Assembler
-      Bahasa tingkat tinggi : Menggunakan Compiler sebagai penerjemah (Fortran, LISP, COBOL dsb) menggunakan interpreter sebagai penerjemah.
-          Bahasa Generasi ke 4 : Informix, Oracle, dsb
2.      Paket Aplikasi
-          Word Star, dBase-II, Lotus 1-2-3, dan lain-lain
-          Ms Word, Ms Excel, Ms Power Point, dan lain-lain
3.      Sistem Operasi
-          IBM-DOS, MS-DOS
-           WINDOWS
-          LINUX
-          UNIX
-          MACNITOSH